Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

RPP & silabus smp kurikulum 2013 revisi 2017 Hots, PPK, LIterasi, 4c Lengkap IPA, Matematika, PKN, Prakarya, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia

gambar contoh rpp dan silabus smp k13 revisi 2017

Admin bagikan contoh RPP dan silabus matematika, IPA, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, PKN, Penjaskes, Seni Budaya, Prakarya dan Agama Islam smp kurikulum 2013 edisi revisi 2017 format word ini karena sangat penting dalam membuat rencana pelakasanaan pembelajaran (RPP) kelas 7, 8 & 9 Tahun semester 1 tahun pelajaran 2018/2019 nanti.

Bapak ibu guru tentunya telah mengetahui bahwa RPP k13 SMP edisi revisi tahun 2017 harus dibuat berdasarkan silabus revisi 2017. Mengapa? karena didalam rpp terbaru harus memunculkan 4 (empat) poin penting yaitu PPK, Hots, Literasi dan 4c. Mengenai penjelasan keempat poin tersebut bisa anda pelajari lebih lanjut di artikel kami yang berjudul Perubahan Kurikulum 2013 revisi 2017.

Untuk lebih jelasnya berikut kami bagikan contoh silabus k13 smp yang telah direvisi tahun 2017 untuk kelas 7, 8 dan 9 sebagai referensi anda.

RPP dan SILABUS k13 REVISI 2017 UNTUK SMP LENGKAP Semua mata pelajaran SILAHKAN KLIK - SIMPAN FILE DOC

Pertama berikut Model silabus kelas 7 k13 SMP revisi 2017, bisa anda lihat dibawah kami contohkan silabus bahasa inggris.

III.             MODEL SILABUS SATUAN PENDIDIKAN

A. Kelas



: VII (Tujuh)




Alokasi Waktu : 8 Jam Pelajaran ( 4 Pertemuan)











Kompetensi Dasar

Materi Pokok dan


Kegiatan
Penilaian





Materi Pembelajaran


Pembelajaran


3.7



Fungsi sosial

-
Membaca beberapa teks
Cara menilai
membandingkan
Fungsi




deskriptif tentang orang,
-
Membanggakan


Penilaian



binatang-binatang dan

sosial, struktur teks, dan

seseorang,


dilakukan
pada



benda di sekitar satuan
unsur
Kebahasaan
-
mempromosikan


tiga
unsur


pendidikan dengan atau
beberapa
teks
Deskriptif

benda tertentu,


kompetensi,



tanpa media.
lisan  dan
tulis
Dengan
-
mengenalkan binatang


yaitu
sikap,



memberi
dan
meminta

kesayangan

-
Bertanya tentang
pengetahuan,
informasi terkait dengan
Struktur teks


informasi yang terkait di
dan

deskripsi


orang,


dalam teks tersebut
keterampilan
binatang,
dan
benda
Mencakup:


(fungsi sosial, struktur
Sikap

sangat
pendek
dan
-
identifikasi


teks dan unsur
Observasi
sederhana,

sesuai


kebahasaan)
terhadap
sikap





dengan

konteks
-
deskripsi tentang sifat

-
Mempelajari fungsi
yang  menonjol
penggunaannya


orang, tempat,

selama
proses




sosial, struktur teks dan













31


4.7

Teks Deskriptif

4.7.1

Menangkap              makna

secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur

kebahasaan teks deskriptif lisan dan tulis, sangat pendek dan sederhana, terkait orang, binatang, dan benda

4.7.2

Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis sangat pendek dan

sederhana, terkait orang, binatang, dan

benda, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan

unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks

binatang

-    deskripsi tentang perilaku, fungsi manfaat, tindakan, kebiasaan yang menjadi penciri orang, tempat dan binatang, yang dibicarakan.

Unsur kebahasaan

-    Kalimat deklaratif dalam simple present tense

-    This is my teacher. His name is Mr ... He teaches us English.

......

-    I live in Cianjur.It’s not far from here. It’s popular for its rice.

-    I have a pet. It’s a cat. It’s name is Pussy.......

-    Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb.

-    Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan

Topik

-  Orang, binatang, benda di sekitar satuan pendidikan

unsur kebahasaan dari teks deskripsi yang telah dibaca secara lebih cermat dengan menggunakan a.l. alat analisis (misalnya tabel atau bagan mind-map)

-    Mengumpulkan data tentang orang, binatang dan benda yang diperlukan untuk mendeskripsikan sesuai dengan tujuannya.

-    Dalam kelompok membuat proyek kecil: dengan bantuan mind-map, membuat teks deskripsi tentang orang, benda dan binatang.

-    Menempelkan teks di dinding kelas dan bertanya jawab dengan pembaca (siswa lain, guru) yang datang membacanya

-    Melakukan refleksi tentang proses dan hasil belajarnya

pembelajaran,

baik yang positif maupun yang negatif yang dicatat dalam buku jurnal.

Pengetahuan penilaian lisan /tertulis yang mencakup: Fungsi social, Struktur teks

dan Unsur kebahasaan Keterampilan Penilaian

praktik          atau
proyek
mendeskripsika
n                           orang, binatang dan benda dengan memperhatikan ketepatan penggunaan Fungsi social, Struktur teks

dan Unsur kebahasaan



B. Kelas


: VIII (Delapan)





Alokasi Waktu : 8 Jam Pelajaran ( 4 Pertemuan)












Kompetensi Dasar

Materi Pokok dan


Kegiatan
Penilaian





Materi Pembelajaran


Pembelajaran



3.8



Fungsi sosial

-
Menyimak dan
Cara menilai





Penilaian

menerapkan
fungsi




menirukan guru

Menjelaskan,


dilakukan
pada


menyebutkan tindakan,
sosial, struktur teks, dan
mendeskripsikan


tiga

unsur


kegiatan yang sedang

unsur
kebahasaan  teks




kompetensi,
yaitu
Struktur teks


dilakukan di kelas,
interaksi
transaksional


sikap,


lisan
dan
tulis
yang
-
Memulai


sekolah, dan rumah pada
pengetahuan,  dan


saat diucapkan, dengan
melibatkan
tindakan




keterampilan
-
Menanggapi


ucapan dan tekanan kata
memberi  dan  meminta






(diharapkan/di luar


yang benar



informasi

terkait



Sikap




dugaan)





keadaan/tindakan/



-
Mengidentifikasi
Observasi






kegiatan/kejadian
yang
Unsur kebahasaan


ungkapan-ungkapan yang
terhadap
sikap
sedang


-
Kalimat deklaratif dan


menunjukkan kejadian
yang
menonjol
dilakukan/berlang-sung


yang sedang terjadi
selama
proses

interogatif dalam


saat
diucapkan,
sesuai


-
Bertanya jawab untuk
pembelajaran,

Present Continuous

dengan
konteks


baik yang positif








32


penggunaannya.


Tense

mengetahui tindakan,
maupun
yang
(Perhatikan
unsur
-
What are you doing?

kegiatan yang sedang
negatif
yang
kebahasaan
present

dilakukan oleh anggota
dicatat
dalam

I’m writing a poem.

continuous tense)

-

keluarga mereka
buku jurnal.



-
And you are?
-
Menyebutkan tindakan,
Pengetahuan
4.8



Nothing. I’m not

kegiatan yang sedang


-

penilaian
lisan



dilakukan yang tampak
menyusun teks interaksi

doing anything.

/tertulis
yang


pada tampilan visual (a.l.



mencakup: Fungsi
transaksional  lisan
dan
-
Adverbia: now

gambar, video)



social,
Struktur
tulis sangat pendek dan
-
Nomina singular dan

Membuat teks pendek
-
teks  dan
Unsur
sederhana

yang


plural dengan atau

berdasarkan tampilan
kebahasaan
melibatkan
tindakan



tanpa a, the, this,

visual lainnya



memberi  dan
meminta






those, my, their, dsb.



Keterampilan
informasi
terkait

-
Saling menyimak dan


Penilaian
praktik
keadaan/tindakan/

-
Ucapan, tekanan kata,

bertanya jawab tentang


memberi
dan
kegiatan/kejadian
yang

intonasi, ejaan, tanda

teks masing-masing


meminta

sedang



baca, dan tulisan

dengan teman-temannya





informasi
terkait
dilakukan/berlang-sung

tangan

Melakukan
refleksi


keadaan/tindakan/
saat diucapkan,
dengan



Topik

tentang proses
dan hasil
kegiatan/kejadian
memperhatikan
fungsi

sosial, struktur teks, dan
Kegiatan dan kejadian

belajarnya

yang
sedang



dilakukan/berlang
unsur kebahasaan
yang
yang sedang






-sung
saat
benar dan sesuai konteks
berlangsung di rumah,






diucapkan,



sekolah dan di daerah














sekitar satuan








pendidikan.

































C. Kelas


: IX (Sembilan)




Alokasi Waktu : 8 Jam Pelajaran ( 4 Pertemuan)










Kompetensi Dasar
Materi Pokok dan


Kegiatan
Penilaian




Materi Pembelajaran


Pembelajaran


3.10
membandingkan





Cara menilai





Penilaian

fungsi sosial, struktur
Fungsi sosial

-
Mencermati contoh


dilakukan
pada
teks,

dan
unsur
Mempromosikan


iklan pendek dan
tiga
unsur
kebahasaan  beberapa




sederhana tentang
kompetensi,
teks
khusus
dalam
produk dan jasa




produk dan jasa terkait
yaitu
sikap,
bentuk
iklan dengan
Struktur Teks




dengan kehidupan
pengetahuan,
memberi dan meminta
Mencakup:


siswa di sekitar satuan
dan

informasi
terkait





pendidikan .
keterampilan
produk
dan
jasa,
-
Visual



-
Mengidentifikasi


sesuai dengan konteks



-
Logo

Sikap

penggunaannya



bagian-bagian iklan

4.10



-
Headline


dan ungkapan atau kata
Observasi






terhadap
sikap





yang digunakan dengan
menangkap
makna
-
Sub-headline


yang  menonjol


menggunakan tabel



33


secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk iklan, pendek dan

sederhana, terkait produk dan jasa

(lebih rinci daripada headline)

-    Body (uraian pesan yang lebih detail dari sub-headline)


Unsur Kebahasaan

-    Ungkapan dan kata sesuai dengan kekhasan setiap iklan

-    Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan

Topik

Produk   dan   jasa

terkait dengan kehidupan siswa di

sekitar satuan pendidikan

analisis

-    Mencermati beberapa iklan lain untuk mengidentifikasi bagian-bagiannya dengan menggunakan a.l. tabel analisis

-    Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan beberapa iklan dari segi isi dan bentuk

-    Mempresentasikan hasil analisis secara lisan di depan kelompok lain

-    Melakukan refleksi tentang proses dan hasil belajarnya

selama proses pembelajaran,

baik yang positif maupun yang negatif yang dicatat dalam buku jurnal.

Pengetahuan penilaian lisan

/tertulis atau penugasan yang mencakup:

Fungsi sosial, Struktur teks

dan Unsur kebahasaan

Keterampilan Penilaian praktik memberi dan meminta informasi dalam

teks            khusus
bentuk iklan terkait produk dan jasa di sekitar satuan pendidikan







Kedua, beriktu ini contoh RPP REvisi 2017 SMP Mapel Bahasa Inggris, hanya model saja.

IV.         MODEL RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

A. Kelas VII

CONTOH RPP: TEKS FUNGSIONAL

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah                                                   SMP ....

Mata pelajaran                                     BAHASA INGGRIS

Kelas/Semester                                    VII/ 2

Materi Pokok                                       Teks Deskriptif

Alokasi Waktu                                    10 X 40 MENIT (5 Pertemuan @ 40’)


a.         Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar



34


3.7    Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks deskriptif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait dengan deskripsi orang, binatang, dan benda, sangat pendek dan sederhana, sesuai dengan konteks penggunaannya

4.7.     Teks Deskriptif

4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif lisan dan tulis, sangat pendek dan sederhana, terkait orang, binatang, dan benda

4.7.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, sangat pendek dan sederhana, terkait orang, binatang, dan benda, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks


Indikator Pencapaian Kompetensi

Siswa dapat mengomunikasikan secara terintegrasi lisan dan tulis tentang deskripsi orang

(termasuk diri sendiri), tokoh, untuk tujuan membanggakan/mempromosikan/mengenalkan/mengambil teladan, secara kontekstual, terkait ketiga aspek teks berikut ini:

Fungsi Sosial

Menentukan (menyebutkan/memilih) secara lisan dan tulis:

-      tujuan dari beberapa teks pendek dan sederhana tentang orang/ tokoh yang berbeda,

-      fokus yang dibicarakan dalam masing-masing deskripsi,

-      pembaca yang akan tertarik membaca masing-masing deskripsi,

-      manfaat yang dapat dipetik dari masing-masing deskripsi.

Struktur teks

menentukan (menyebutkan/menyalin/membacakan) secara lisan dan tulis:

-      nama orang/tokoh, pekerjaan/jabatan/perannya, serta orang-orang lain yang terkait serta pekerjaan/jabatan/perannya,

-      karakteristik fisik/psikis/personal lainnya dari masing-masing orang/tokoh,

-      kebiasaan/pekerjaan/kegiatan rutin/tertentu yang menjadi penciri masing-masing orang/tokoh,

-      aspek lain yang dipaparkan untuk mendeskripsikan masing-masing orang/tokoh

Unsur kebahasaan

menentukan (menyebutkan/menyalin/membacakan) secara lisan dan tulis unsur-unsur kebahasaan yang mendukung cara pendeskripsian orang/tokoh:
-      makna kata dan ungkapan tertentu (verba, nomina, adjectiva, adverbia, frasa),

-      tata bahasa (kalimat, klausa, verba, nomina, konjungsi, dll.),

-      ucapan, tekanan kata, dan intonasi yang benar,

-      ejaan dan tanda baca yang benar,

-      tulisan tangan yang rapih dan benar.

b.        Tujuan Pembelajaran

Melalui serangkaian kegiatan pembelajaran, siswa dapat mengomunikasikan secara terintegrasi lisan dan tulis tentang deskripsi orang (termasuk diri sendiri) dan tokoh, untuk tujuan membanggakan/mempromosikan/ mengenalkan/mengambil teladan, secara kontekstual dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang tepat.




35



c.         Materi Pembelajaran

Beberapa teks deskriptif tentang orang/tokoh yang berbeda, dalam tiga aspek teks berikut ini, secara kontekstual, terintegrasi secara lisan dan tulis:

Fungsi sosial

Tindakan komunikatif menentukan (menyebutkan/memilih):

-      tujuan dari beberapa teks pendek dan sederhana tentang orang/ tokoh yang berbeda,

-      fokus yang dibicarakan dalam masing-masing deskripsi,

-      pembaca yang akan tertarik membaca masing-masing deskripsi,

-      manfaat yang dapat dipetik dari masing-masing deskripsi.

Struktur teks

Tindakan komunikatif menentukan (menyebutkan/memilih):

-      nama orang/tokoh, pekerjaan/jabatan/perannya, serta orang-orang lain yang terkait serta pekerjaan/jabatan/perannya,

-      karakteristik fisik/psikis/personal lainnya dari masing-masing orang/tokoh,

-      kebiasaan/pekerjaan/kegiatan rutin/tertentu yang menjadi penciri masing-masing orang/tokoh,

-      aspek lain yang dipaparkan untuk mendeskripsikan masing-masing orang/tokoh

Unsur kebahasaan

Tindakan menggunakan unsur-unsur kebahasaan dalam melaksanakan tindakan-tindakan komunikatif tersebut di atas:
-      makna kata dan ungkapan tertentu (verba, nomina, adjectiva, adverbia, frasa),

-      tata bahasa (kalimat, klausa, verba, nomina, konjungsi, dll.),

-      ucapan, tekanan kata, dan intonasi yang benar,

-      ejaan dan tanda baca yang benar,

-      tulisan tangan yang rapih dan benar


d.        Metode Pembelajaran

5 M (Mengamati, Menanya, Mengumpulkan informasi, Mengasosiasi dan Mengomunikasikan)


e.         Media/alat dan Bahan

Media/Alat : Video, laptop, LCD, realia, gambar

Teks: autentik atau mendekati autentik


f.         Sumber Belajar

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, Bahasa Inggris, When English Rings The Bell, SMP/Mts Kelas VII, hal 146 sd 163, dan sumber lain yang sesuai


g.        Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

1.   Pertemuan Pertama: (2JP)

Langkah

Alokasi
Pembelajara
Deskripsi
Waktu
n





Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’






36



Pendahulua

-
mengucapkan salam dan tegur sapa


n

-
menunjukkan kehadirannya, berdoa, menyiapkan suasana belajar





yang kondusif




-
bertanya jawab tentang deskripsi (a.l. nama, karakteristik,





kebiasaan) orang




-
menyebutkan tujuan pembelajaran




-
menyebutkan kegiatan belajar yang akan dilakukan







Kegiatan

Selama proses pembelajaran di kelas, siswa berpartisipasi aktif,
60’

Inti **)

bekerja sama dengan teman, dan memanfaatkan bimbingan guru:




-
menyimak secara interaktif guru membacakan beberapa teks





(sedikitnya 3), satu per satu (siswa tidak membaca teks),




-
bertanya jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur





kebahasaan dari masing-masing teks secara umum, sekilas,




-
menulis ketiga teks, satu per satu, secara lengkap dengan





didektekan guru secara terbimbing




-
mempresentasikan hasil tulisannya ke seluruh kelas (misal, dengan





dipampang di dinding)




-
memberi masukan terhadap hasil tulisan kelompok lain




-
memasukkan hasil tulisannya ke dalam file portofolio




Selama proses pembelajaran senantiasa mendapatkan masukan dan




balikan dari guru/teman untuk meningkatkan penguasaan unsur




kebahasaan yang digunakan secara clisan dan tulis.







Kegiatan

Siswa, dengan bimbingan guru:
10’

Penutup

-
membahas manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan








-
membahas kesulitan dalam melakukan aktivitas pembelajaran




-
menyimpulkan hasil pembelajaran




-
menyebutkan tugas rumah untuk membaca teks yang ditulisnya





dengan ucapan dan intonasi yang benar




-
menyebutkan kegiatan dan topik rencana pembelajaran untuk





pertemuan berikutnya





2.  Pertemuan kedua: (.2 JP)








Langkah


Deskripsi
Aloka-si

Pembelajaran


Waktu










Kegiatan

Siswa, dengan bimbingan guru:
10’

Pendahuluan

-
mengucapkan salam dan tegur sapa





-
menunjukkan kehadirannya, berdoa, menyiapkan suasana belajar






yang kondusif





-
mereview pembelajaran yang lalu





-
menyebutkan tujuan pembelajaran





-
menyebutkan kegiatan belajar yang akan dilakukan







Kegiatan  Inti

Selama proses pembelajaran di kelas, siswa berpartisipasi aktif,
60’
**)


bekerja sama dengan teman, dan memanfaatkan bimbingan guru:





-
dalam kelompok, siswa saling membacakan masing-masing teks






yang telah ditulisnya pada pertemuan yang lalu secara lisan






dengan memperhatikan kebermaknaan, intonasi, ucapan, dan






tekanan kata





-
bertanya jawab secara rinci tentang fungsi sosial (tujuan, topik,






pembaca sasaran dan manfaat) teks-teks yang telah dibaca






tersebut, satu per satu, untuk diisikan ke dalam tabel.


Fungsi sosial




37







Text 1
Text 2
Text 3
















Purposes



















Focuses/Topics



















Target readers



















Things learned

















-
mempresentasikan hasil analisis tertulis kelompok ke seluruh





kelas (misal, dengan dipampang di dinding)





-
memberi masukan terhadap hasil presentasi kelompok lain



-
memasukkan hasil analisisnya ke dalam file portofolio




Selama proses pembelajaran senantiasa mendapatkan masukan dan




balikan dari guru/teman untuk meningkatkan penguasaan unsur




kebahasaan yang digunakan secara clisan dan tulis.











Kegiatan


Siswa, dengan bimbingan guru:



10’
Penutup

-
membahas manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan



-
membahas kesulitan dalam melakukan aktivitas pembelajaran



-
menyimpulkan hasil pembelajaran






-
menyebutkan tugas rumah (tentang struktur teks) berupa tugas





kelompok: menyebutkan nama, ciri-ciri, pekerjaan/jabatan/





kegiatan/kebiasaan, serta orang-orang lain yang terkait serta





pekerjaan/jabatan/perannya, satu per satu, dan memasukkannya





ke dalam tabel.


















Text 1
Text 2
Text 3
















Names



















Characteristics



















Habits



















Jobs/works



















Others













Pertemuan ketiga: (2 JP)














Langkah








Alokasi
Pembelajara




Deskripsi



Waktu
n















Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:



10’
Pendahulua
-

mengucapkan salam dan tegur sapa




n
-

menunjukkan kehadirannya, berdoa, menyiapkan suasana belajar








yang kondusif





-

menyebutkan tujuan pembelajaran





-

menyebutkan kegiatan belajar yang akan dilakukan






Kegiatan
Selama proses pembelajaran di kelas, siswa berpartisipasi aktif,
60’
Inti **)
bekerja sama dengan teman, dan memanfaatkan bimbingan guru:


-

mempresentasikan secara lisan hasil analisis tertulis kelompok ke





seluruh kelas (misal, dengan dipampang di dinding)




-

bertanya dan memberi masukan terhadap hasil presentasi





kelompok lain





Selama proses pembelajaran senantiasa mendapatkan masukan dan balikan dari guru/teman untuk meningkatkan penguasaan unsur kebahasaan yang digunakan secara clisan dan tulis.



38



Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’

Penutup
-
membahas manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan



-
membahas kesulitan dalam melakukan aktivitas pembelajaran



-
menyimpulkan hasil pembelajaran



-
menyebutkan tugas rumah berupa tugas individu untuk




memperbaiki hasil analisis masing-masing berdasarkan masukan




dari guru dan teman pada hari itu, dan kemudian memasukkannya




ke dalam file portofolio



-
menyebutkan kegiatan dan topik rencana pembelajaran pertemuan




berikutnya: belajar unsur kebahasaan untuk mendeskripsikan




orang/tokoh.





Pertemuan keempat: 2 JP







Langkah


Alokasi

Pembelajara

Deskripsi
Waktu

n








Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’

Pendahulua
-
mengucapkan salam dan tegur sapa


n
-
menunjukkan kehadirannya, berdoa, menyiapkan suasana belajar







yang kondusif



-
menyebutkan tentang portofolio sebagaimana ditugaskan pada




pertemuan sebelumnya



-
menyampaikan tujuan pembelajaran



-
menyebutkan kegiatan belajar yang akan dilakukan






Kegiatan
Selama proses pembelajaran di kelas, siswa berpartisipasi aktif,
60’

Inti **)
bekerja sama dengan teman, dan memanfaatkan bimbingan guru:



Belajar secara terfokus tentang unsur kebahasaan yang menjadi



penciri teks deskriptif:



-
Penggunaan artikel a dan the untuk menyebutkan pekerjaan,




profesi, dll.



-
Penggunaan be dan have dalam simple present tense untuk




menyebutkan ciri-ciri fisik/psikis/mental



-
Penggunaan simple present tense untuk menyebutkan




kebiasaan/pekerjaan/kegiatan rutin, dsb.



-
Memasukkan hasil analisis dalam file porto folio.


Selama proses pembelajaran senantiasa mendapatkan masukan dan balikan dari guru/teman untuk meningkatkan penguasaan unsur kebahasaan yang digunakan secara clisan dan tulis.

Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’
Penutup
-
membahas manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan,


-
membahas kesulitan dalam melakukan aktivitas pembelajaran,


-
menyimpulkan hasil pembelajaran,


-
menyebutkan tugas rumah untuk membuat draft untuk



mendeskripsikan dua orang atau tokoh yang dapat dibanggakan



untuk dibawa pada pertemuan berikutnya.


Pertemuan kelima: 2 JP

Langkah

Alokasi
Pembelajara
Deskripsi
Waktu
n





Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’
Pendahulua
- mengucapkan salam dan tegur sapa







39


n
-
menunjukkan kehadirannya, berdoa, menyiapkan suasana belajar



yang kondusif


-
menyampaikan tujuan pembelajaran


-
menyebutkan kegiatan belajar yang akan dilakukan




Kegiatan
Selama proses pembelajaran di kelas, siswa berpartisipasi aktif,
60’
Inti **)
bekerja sama dengan teman, dan memanfaatkan bimbingan guru:


-
menempelkan hasil karyanya di dinding


-
saling membaca dan memberi komentar dan masukan untuk



perbaikan tulisan masing-masing.


Selama proses pembelajaran senantiasa mendapatkan masukan dan


balikan dari guru/teman untuk meningkatkan penguasaan unsur


kebahasaan yang digunakan secara clisan dan tulis.




Kegiatan
Siswa, dengan bimbingan guru:
10’
Penutup
-
membahas manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan,


-
membahas kesulitan dalam melakukan aktivitas pembelajaran,


-
menyimpulkan hasil pembelajaran,


-
menyebutkan bentuk tes hasil belajar yang akan diberikan,


-
menyebutkan tugas rumah: memperbaiki draf tulisan masing-



masing yang sudah mendapat komentar dan balikan dari teman-



temannya, untuk membuta draftkemudian memasukkannya ke



dalam dokumen portofolio masing-masing,


-
pembelajaran pertemuan berikutnya.







h.        Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik penilaian otentik


Sikap
: Observasi

Pengetahuan
: penggunaan rubrik untuk mengukur ketercapaian fungsi sosial,

kelengkapan dan keruntutan struktur teks, dan ketepatan unsur kebahasaan yang tampak

pada proses dan hasil belajar.
Keterampilan
: Unjuk kerja dalam bentuk tindakan komunikatif lisan dan karya

tertulis

-          Praktik membaca nyaring
-          Tugas tertulis mendeskripsikan orang utk membanggakan

2. Instrumen penilaian untuk tes tertulis

Kisi-Kisi dan Soal


Indikator

Soal
Tehnik/Bentuk


Penilaian




Fungsi sosial
Read the text and answer the

-
menentukan (menyebutkan
questions below.

1.  What is the text written for?


lisan/tulis, memilih) tujuan dari






beberapa teks pendek dan




sederhana tentang orang/ tokoh




yang berbeda,



-
menentukan (menyebutkan
2.
What is the text about?


lisan/tulis, memilih) fokus yang




dibicarakan dalam masing-




masing deskripsi,



-
menentukan (menyebutkan




lisan/tulis, memilih) pembaca
3.
Who would like to read the text?


yang akan tertarik membaca











40



masing-masing deskripsi,
4.  What can you learn from the

-
menentukan (menyebutkan


lisan/tulis, memilih) manfaat
person/character?


yang dapat dipetik dari masing-



masing deskripsi.





Struktur teks
5.  This statement is most likely

-
menentukan (menyebutkan

about ... (nama orang/tokoh)


lisan/tulis, memilih) nama





orang/tokoh,



pekerjaan/jabatan/perannya,
6.  The text is concerned about ...


serta orang-orang lain yang


(beberapa aspek) of the


terkait serta


person/character.


pekerjaan/jabatan/perannya,




-
menentukan (menyebutkan



lisan/tulis, memilih)
7.  What does the character do for a


karakteristik
living?


fisik/psikis/personal lainnya



dari masing-masing



orang/tokoh,


-
menentukan (menyebutkan



lisan/tulis, memilih)



kebiasaan/pekerjaan/kegiatan



rutin/tertentu yang menjadi



penciri masing-masing



orang/tokoh,


-
menentukan (menyebutkan



lisan/tulis, memilih) aspek lain



yang dipaparkan untuk



mendeskripsikan masing-



masing orang/tokoh





Unsur kebahasaan
The word ... is closest in meaning to

-
menentukan (menyebutkan
...?




lisan/tulis, memilih) makna kata
The character has many friends, ...


dan ungkapan tertentu (verba,


(isi dengan kata sambung) he always


nomina, adjectiva, adverbia,


feels lonely.


frasa),




-
menentukan (menyebutkan



lisan/tulis, memilih) tata bahasa



(kalimat, klausa, verba, nomina,



konjungsi, dll.)







3.       Rubrik Penilaian dan Pedoman Penskoran

a)    Rubrik Penilaian Pengetahuan:

ASPEK
KRITERIA
SKOR
Jumla
Skor



h
Perol



Soal
ehan





Isi
Sangat sesuai
3
...







Sesuai
2








Kurang sesuai
1







Struktur teks
Benar dan Tepat
3
...







Benar tapi kurang tepat
2








Kurang tepat
1










41



Unsur kebahasaan
Sangat tepat
3
...











Tepat
2












Kurang tepat
1











Total skor












Keterangan:





Nilai Akhir = Nilai perolehan : Total Skor x 100













b)            Rubrik Penilaian Keterampilan (Praktik/Kinerja)



Rentang Skor
Skor
KRITERIA
Deskripsi
Perolehan





Mendeskripsikan
Lancar mencapai fungsi sosial, struktur lengkap
(89 – 100)
...
secara lisan
dan unsur kebahasaan sesuai



Lancar dan kosa kata dan kalimat berkembang,
(76-88)
...

serta ada transisi



Sesekali melihat teks, kosa kata terbatas tapi
(61-75)
...

lancar



Membaca script, kosa kata terbatas, dan tidak
(0-60)
...

lancar



JUMLAH

...




Menulis Teks
Fungsi sosial tercapai, struktur dan unsur
(89 – 100)
...

kebahasaan tepat disertai gambar yang menarik







Fungsi sosial tercapai, struktur tepat dan unsur
(76-88)
...

kebahasaan ada yang kurang tepat, ada gambar



cukup menarik



Fungsi sosial tercapai, struktur dan unsur
(61-75)
...

kebahasaan kurang tepat, ada gambar







Fungsi sosial, Penggunaan kata, kalimat, dan
(0-60)
...

struktur tidak sesuai, tidak ada gambar







JUMLAH

...






Demikian share rpp dan silabus k13 smp revisi 2017 format doc. Semoga bermanfaat

Post a Comment for "RPP & silabus smp kurikulum 2013 revisi 2017 Hots, PPK, LIterasi, 4c Lengkap IPA, Matematika, PKN, Prakarya, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia"